Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2021

Cara Memperbaiki Kualitas Kepribadian

Hai guys kali ini aku akan mengupas tuntas perihal bagaimana sih cara memperbaiki kualitas kepribadian kita ? stay tune ya.. Seperti kita ketahui bahwa kepribadian memiliki peranan yang sangat penting untuk mencapai sebuah kesuksesan. Korelasi ini bisa didapat ketika kepribadian memainkan peranan penting untuk berkomunikasi dengan orang lain sehingga mereka menyukai kita. Selain itu, kepribadian yang baik akan menarik orang sehingga kita mudah memengaruhi orang tersebut. Ada beberapa kategori kepribadian yang disebut baik sehingga menarik bagi orang lain. Nah guys, berikut ini uraiannya ya, 👀 Ketulusan Jelas, ini menempati peringkat pertama sebagai sifat yang paling disukai semua orang. Ketulusan membuat orang merasa aman dan dihargai karena yakin tidak akan dibodohi atau dibohongi. Orang yang tulus selalu mengatakan kebenaran, tidak suka mengada-ada, pura-pura, mencari-cari alasan, atau memutarbalikkan fakta. Prinsipnya "ya di atas ya dan tidak di atas tidak". Tentu akan le

Kamu ingin sukses ??

  Pikirkan apa yang ingin kamu capai ! Orang yang ingin sukses tidak lepas dari kemauannya untuk belajar dan mencari ilmu yang lebih baik. Apa yang harus kamu ingat untuk menjadi sukses ? Simak yuk... 👉 Saya bisa mengubah nasib saya Hati-hati nih...ketika kamu hanya mengisi waktu kamu dengan datangnya suatu keajaiban, kamu hanya membuang sisi kreatif kamu. Kamu juga membuang kesempatan menjadi orang sukses. Orang sukses berpikir bahwa keajaiban harus diperjuangkan. Jika kamu hanya berpangku tangan menunggu keajaiban.. haha yes fix usaha kamu sia-sia atau nihil. Maka dari itu bergeraklah, lakukan sesuatu, susun rencana dan strategi untuk menggapainya. Ingat, nasibmu berada di tangan kamu sepenuhnya. 👉 Saya bisa wujudkan Ketika kamu mempunyai mimpi menjadi manager, direktur, pengusaha, atau mendapat pasangan, maka kamu sudah memulai langkah awal menuju sukses. Eitsss...tunggu dulu... itu hanya sebuah langkah awal loh guys, langkah selanjutnya adalah segera bergerak mewujudkannya. Seseo